Jumat Berkah untuk 19 KPM BLT Desa Tlagawera
Super Administrator 10 Desember 2021 12:04:27 WIB
Jumat ini, tanggal 10 Desember 2021 menjadi jumat berkah untuk 19 KPM desa Tlagawera. 19 KPM ini menerima BLT DD alokasi bulan ke-11 dan bulan ke-12, serta mendapatkan tambahan BLT Progrma Penanganan Kemiskinan Ekstrim senilai Rp. 900.000, jadi total penerimaan untuk bulan ini adalah Rp. 1.500.000,- untuk setiap KPM.
Pesan dari Kepala Desa Tlagawera, Bapak Gunawan Wahyu Sudrajat adalah semoga dengan bantuan ini dapat membantu perekonomian atau kebutuhan para KPM, serta Kepala Desa meminta agar para KPM lebih peduli dengan kegiatan yang ada disekitar lingkungan, dan memanfaatkan bantuan yang telah diberikan dengan baik.
Komentar atas Jumat Berkah untuk 19 KPM BLT Desa Tlagawera
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri & Info
Silahkan datang ke Kantor Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukan NIK dan PIN
Sinergitas Program
Galeri Video
Komentar Terkini
Lokasi Kantor DesaTlagawera
Statistik Pengunjung
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |